MBLAQ Rilis Foto Cover Album BLAQ% Ver
J.Tune Camp, fancafe resmi MBLAQ merils foto untuk mini album terbaru MBLAQ berjudul "BLAQ% Ver". Album ini merupakan bagian dari album "100% Ver" yang dikemas khusus bersama dengan tiga lagu baru berjudul 100%, BLAQ%, dan Love Is Coming.
Berbeda dengan konsep foto album sebelumnya, konsep terbaru mereka menampilkan anak-anak MBLAQ yang mengenakan pakaian kasual dengan suasana yang alami dan ringan.
Mini album ini akan dirilis tanggal 21 Maret 2012. Selain itu, anggota Seungho juga akan kembali ke panggung hiburan dengan perform Run pada episode 16 Music Bank KBS Maret ini.
Foto Credit: http://cafe.daum.net/Mblaq/EmYM/168
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Popular Posts
- Park Shin Hye Gabung di Drama Baru Lee Min Ho "Heirs"
- Boyfriend Rilis Mini Album Pertama Love Style
- Profil dan Biodata T-ara
- A PRINCE Rilis MV "You’re the Only One"
- Victoria f (x) Rilis Photo Essay "Hongma Victoria".
- f (x) Siap Luncurkan Album Baru "Electric Shock"
- Yoona SNSD dan IU Mirip Aktris China
- Foto Dibalik Konser Girlband SECRET di Jepang
- Anggota Super Junior Kasih Dukungan Untuk Kim Kibum
- Tayang 2 Episode, Gu Family Book Terjual Ke Luar Negeri
© Koreaindo 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool

No comments :
Post a Comment