Gaya EXO untuk majalah GQ dan Vogue Girl
Tiga anggota EXO-K, Kai, Se Hun, dan Baek Hyun tampil menarik untuk majalah GQ dan Vogue Girl Korea. Diambil untuk mengungkapkan gaya musim panas dari brand Calvin Klein Jeans, mereka terlihat lebih hot dan trendi!
Dalam foto terlihat anggota EXO tidak tegang seperti foto mereka petama kali untuk debut album MAMA, mereka terlihat lebih santai, tenang di bawah terik matahari dan pantai, menunjukan tema perjalanan anak muda yang enerjik.
Dikabarkan meski di tengah-tengah kesibukan promosi dan wawancara, para anggota tetap semangat untuk pergi dari kota menuju sebuah pedesaan dalam pemotretan majalah tersebut. Sepanjang pemotretan, staf sangat senang melihat keramahan anak-anak EXO yang tidak canggung berinteraksi satu sama lain dengan awak kru, sehingga suasana kerja lebih hangat.
Para penggemar EXO bisa melihat full foto-foto menarik serta wawancara mereka melalui majalah GQ dan Vogue Girl edisi Juni 2012.
© Photo: Calvin Klein Jeans
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Popular Posts
- Park Shin Hye Gabung di Drama Baru Lee Min Ho "Heirs"
- Dance Practice After School “Flashback”
- Boyfriend Rilis Mini Album Pertama Love Style
- Profil dan Biodata T-ara
- A PRINCE Rilis MV "You’re the Only One"
- Agensi Jang Geun Suk Peringatkan Akun Twitter Palsu
- f (x) Siap Luncurkan Album Baru "Electric Shock"
- 100 Ekpresi Wajah Kim Sun Ah di Drama I Do I Do
- Yoona SNSD dan IU Mirip Aktris China
- Foto Dibalik Konser Girlband SECRET di Jepang
© Koreaindo 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool




No comments :
Post a Comment