Lee Min Ho Latihan Berkuda Untuk Drama Faith
Lee Min Ho dikabarkan menunjukkan kemampuan besar sebagai penunggang Kuda, latihan mengelilingi jalur pengunungan di kawasan Danyang ditemani pelatih kuda. Bahkan pelatih memberikan apresiasi kepadanya dengan mengataka Lee Min Ho dengan cepat bisa dipercaya oleh kudanya.
PD.Kim Jong Hak mengatakan, "Lee Min Ho berlaih seperti bintang Olimpiade, ia sudah menyiapakan banyak seni bela diri dan keterampilan tindakan dalam akingnya. Dia adalah aktor yang membuat upaya besar untuk selalu menampilkan sisi baru dari dirinya sendiri."
Photo: SBS
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Popular Posts
- Adegan Drama Ghost Habiskan 200 Juta Won!
- Foto Teaser Mini Album Ketiga BTOB 'Thriller'
- A Pink Rilis Mini Album baru "Une Annee"
- Teen Top Akan Buka Fans Club Resmi Bulan Mei
- Video Musik G-Dragon BIGBANG "That XX"
- Kibum Super Junior dan Park Yejin Akan Bermain di Drama I LOVE ITALY
- SHINHWA Legenda Kpop
- Foto Lucu Boram T-ara dan ZE:A
- Video Musik NU'EST "Not Over You"
- To The Beautiful You Tampilkan Versi Berbeda dari Hanakimi
© Koreaindo 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool
No comments :
Post a Comment