Showcase Comeback KARA Disiarkan Live Di Youtube
Girlband KARA tengah mempersiapkan comeback mereka tahun ini dengan sebuah showcase yang akan digelar di Seoul tanggal 22 Agustus.
Comeback setelah hampir 1 tahun Kara absen di Korea, girlband DSP Media ini akan menayangkan langsung showcase mereka melalui official chanel Youtube mereka.
Kara akan membawakan lagu-lagu baru selama showcase, juga mengungkapkan berbagai pemikiran dan ucapan terima kasih terhadap fans yang sudah lama menunggu.
DSP Media mengatakan "Kami sekarang dalam proses perencanaan untuk menampilkan pertunjukan unik, dimana para penggemar akan dapat berinteraksi langsung dengan Kara, anggota Kara juga secara pribadi terlibat dalam acara tersebut."
Judul album baru belum diungkapkan, namun mini album kelima Kara saat ini sudah pada tahap final produksi, mereka akan secara resmi memulai kegiatan di Korea dengan showcase tersebut.
Photo: DSP Media
Photo: DSP Media
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Popular Posts
- f (x) Siap Luncurkan Album Baru "Electric Shock"
- A PRINCE Rilis MV "You’re the Only One"
- Park Shin Hye Gabung di Drama Baru Lee Min Ho "Heirs"
- Victoria f (x) Rilis Photo Essay "Hongma Victoria".
- Yoona dan Siwon Artis SM Yang Paling Banyak Honor
- Foto Dibalik Konser Girlband SECRET di Jepang
- Video Musik BIGSTAR "Think"
- SMTown Live World Tour III Sukses Di Jepang
- BTOB Sukses Gelar Showcase Pertama di Indonesia
- BoA Berbicara Pendapatnya Tentang Cinta
© Koreaindo 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool

No comments :
Post a Comment