Davichi Rilis Foto Album - Mystic Ballad 1990
Seperti yang sudah dikabarkan sebelumnya, Davichi akan merilis album terbaru pada bulan Maret mendatang, baru-baru ini duo grup dari Core Contents Media ini merilis beberapa konsep foto dari album baru mereka melalui website CCM.
Album kedua Davichi berjudul "Mystic Ballad 1990" akan diluncurkan pada tanggal 20 Maret. Ini merupakan album comeback pertama bagi kelompok setelah hampir lima tahun lamanya mereka tidak mengeluarkan album baru.
Single lagu utama album berjudul "Turtle" akan dirilis tanggal 4 Maret. Ini adalah lagu balada yang diciptakan oleh produser musik ternama Double Side Kick.
Tampak dalam foto Kang Min Kyung dan Lee Hae Ri memamerkan penampilan retro khas gaya Kpop dengan penampilan mereka yang cantik dan seksi.
© Photo: CCM / Starnews
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Popular Posts
- Park Shin Hye Gabung di Drama Baru Lee Min Ho "Heirs"
- Foto Dibalik Konser Girlband SECRET di Jepang
- Boyfriend Rilis Mini Album Pertama Love Style
- Profil dan Biodata T-ara
- Victoria f (x) Rilis Photo Essay "Hongma Victoria".
- f (x) Siap Luncurkan Album Baru "Electric Shock"
- Yoona SNSD dan IU Mirip Aktris China
- SMTown Live World Tour III Sukses Di Jepang
- BTOB Sukses Gelar Showcase Pertama di Indonesia
- Anggota Super Junior Kasih Dukungan Untuk Kim Kibum
© Koreaindo 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool



No comments :
Post a Comment