• home
  • Getting started
  • CSS
  • Components
  • JavaScript
  • Customize
Koreaindo
  • Getting started
  • CSS
  • Components
  • JavaScript
  • Customize
  • Dropdown
    • Action
    • Another action
    • Something else here
    • Separated link

Grup Band ICONIZE Rilis Single Album Debut 'With Iconize'

di Monday, February 25, 2013 Label: K-Pop
Grup Band ICONIZE Korea

Satu lagi grup band idola Korea yang menarik perhatian dan sudah memulai debut pertamanya. Grup ini bernama ICONIZE, kelompok band yang berada dibawah label Nekki Entertainment.

Terdiri dari 5 personil yaitu Kim Hyun (Melodi) sebagai leader kelompok, Lee Duryeot (vokal), Jung Youngbin (gitar), Cha Bumjin (Bass) dan Jung Hoon ('Drums), kelompok in baru saja merilis single lagu debut pertamanya berjudul "With Iconize" yang diluncurkan 25 Februari 2013.

Dengan rata-rata usia masih sangat muda yaitu sekitar 18 tahunan, ICONIZE sukses menarik perhatian dan tampil penuh percaya diri lewat single album debut. Mereka dikatakan satu grup yang mungkin bisa mengikuti jejak CNBlue yang sukses mengukuhkan namanya sebagai grup band ternama asal Korea Selatan.

Band ICONIZE

Album dan video musik dirilis bersamaan, judul lagu mereka "I Am a Very Talented Child" dibuat oleh produsen Go Suk Young, lagu pop dengan tempo dikombinasikan antara lirik dan instrument yang menghasilkan satu lagu pop cukup baik.

Sebelum memulai debut resminya, anak-anak ICONIZE juga mencapai prestasi baik dengan terpilih sebagai model dukungan untuk salah satu brand fashion remaja 'Intercrew'. Ini membuat nama mereka cukup dikenal baik dikalangan para remaja di Korea.

Simak video musik debut dari band ICONIZE berikut!



© Photo: Nekki Entertainment
Tweet

No comments :

Post a Comment

Newer Post Older Post Home
Subscribe to: Post Comments ( Atom )

Popular Posts

  • Park Shin Hye Gabung di Drama Baru Lee Min Ho "Heirs"
  • Foto Dibalik Konser Girlband SECRET di Jepang
  • Boyfriend Rilis Mini Album Pertama Love Style
  • Profil dan Biodata T-ara
  • Victoria f (x) Rilis Photo Essay "Hongma Victoria".
  • f (x) Siap Luncurkan Album Baru "Electric Shock"
  • Yoona SNSD dan IU Mirip Aktris China
  • SMTown Live World Tour III Sukses Di Jepang
  • BTOB Sukses Gelar Showcase Pertama di Indonesia
  • Anggota Super Junior Kasih Dukungan Untuk Kim Kibum

© Koreaindo 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool