AOA Siap Rilis Mini Album Ke Empat "RED MOTION"
Girlband AOA segera kembali dengan album terbaru mereka. FNC Entertainment merilis teaser video misterius serta teaser kelompok yang mengungkapkan AOA untuk segera membuat comeback pada bulan ini.
Pada tanggal 1 Oktober di KST, melalui situs resmi FNC mengungkapkan, AOA akan kembali dengan mini album ke empat berjudul "Red Motion" dengan hits single "Shaking".
FNC berencana untuk meluncurkan full video musik untuk "Shaking" pada tanggal 10 Oktober lalu diikuti oleh peluncuran album secara offline pada 14 Oktober.
Photo credit: FNC Entertainment
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Popular Posts
- GO MBLAQ Banyak Belajar Akting Pada Seniornya
- Konser Pertama MBLAQ Sukses dan Cukup Meriah
- Dasom Sistar Memulai Debut Akting Pertamanya di Sitcom
- Girlband Baru SHE'Z Rilis Debut Lagu "My Way"
- Agensi Girls Day Minta maaf Atas Baju Hye Ri
- Yoo In Na Ending Queen In Hyun’s Man Pasti Berkesan
- MV Seo In Guk "With Laughter or With Tears" (Featuring Go Hye Sun)
- SNSD di Acara Le Grand Journal Perancis
- Drama Lee Seung Gi Gu Family Book Mulai Tayang
- Big Bang Share Inspirasi Gaya Rambut Mereka
© Koreaindo 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool

No comments :
Post a Comment